Dishub Pamekasan Siapkan 400 Personel Untuk Amankan Arus Lalin Mudik

bulat.co.id/Idrus Habibi
Kadishub Pamekasan
Plt Kepala Dinas Perdagangan Kabupaten Pamekasan itu melanjutkan, ada sekitar 45 petugas untuk pengamanan dan pelayanan bagi pemudik, jumlah itu belum termasuk Satpol PP, TNI, Polri dan beberapa instansi lainnya yang berjumlah sekitar 400 personel apabila mengacu kepada jumlah personel tahun lalu.
Baca Juga:
"Sudah ada keputusan dari pemerintah kalau libur lebaran itu dimajukan. Harapannya, kalau tahun sebelumnya puncak mudik itu H-2 lebaran, karena tahun ini dimajukan mungkin H-3 itu sudah puncak mudik. Artinya bisa cepat mengurai kemacetan," tandasnya.
Editor
:
Tags
Berita Terkait

Penampakan Terminal Dolok Masihul Sebabkan Kadishub Sergai Dinonaktifkan

Harapkan Dipasang Lampu 'warning' di Simpang 4 Jalan Kabupaten Perbaungan, Warga Sebut Dishub Kurang Peka

TPI Gelar Verifikasi Lapangan di Lapas Narkotika Pamekasan, Simak Selengkapnya

Viral ! Petugas Kantor Dinas P3AKB Provsu Dikeroyok Anggota Dishub Medan, Lapor Polisi

Kerapatan Sapi Sukses Tergelar, Disporapar Ajak Lestarikan Budaya Hingga Wisata di Pamekasan

Jukir Liar di Medan Nyaris Adu Jotos dengan Petugas Dishub
Komentar