Depo Transfer Sampah di Jalan Pemuda Pemalang Dikeluhkan Warga

Pasalnya, bau busuk sampah akan terhirup oleh warga yang melewati jalan besar di wilayah perkotaan yang berslogan indah - komonikatif- hijau - lancar - aman dan sehat (IKHLAS).
Baca Juga:
Yusuf (20) warga Kelurahan Bojongbata, yang setiap hari melewati jalan tersebut, ketika ditemui timbulat.co.idmengatakan, jika tumpukan sampah yang berserakan di depo sampah tersebut terlihat dan berasa baunya mulai pagi.
"Saya berangkat kerja jam 07.00 pagi sudah berserakan tumpukan sampah di situ. Baunya menyengat, apalagi kalau pas malamnya hujan," keluhnya.
Seorangpengunjung mini market yang berada persis di depan lokasi depo transfer sampah, yang tak mau disebutkan namanya mengatakan, semestinya depo sampah tersebut tidak berada di dalam kota, sebab sangat mengganggu kenyamanan masyarakat.
"Jalan pemuda adalah wajah Kota Pemalang, karena letaknya berada di wilayah perkotaan, kan enggak pas kalau setiap pagi disuguhi dengan pemandangantumpukan sampah," ujarnya.

Bupati Madina Keluarkan Surat Perintah Penghentian PETI Di 12 Kecamatan

Humas Tabagsel Gelar Aksi Unjuk Rasa, Desak Kejari Padangsidimpuan Usut Dugaan Korupsi Anggaran RDTR

Jelang Musda XV KNPI Sumut, IPTI Sumut Tegaskan Dukungan Penuh kepada Aldi Syahputra Siregar

Diberhentikan Dengan Alasan Yang Tidak Jelas dan Gaji Tidak Dibayarkan, 5 Honorer Layangkan Surat Audiensi ke DPRD Labuhanbatu

Bupati Labuhanbatu Buka Carnaval di Eks Pasar Baru Rantauprapat Tuai Respons Warganet

Bupati Tapsel Gus Irawan Buka MTQ Ke-7 Tingkat Kecamatan di Angkola Muara Tais

Sengketa Lahan Kantor Desa Belang Turi Belum Selesai, Camat Ruteng Panggil Warga Bersangkutan
