Ndalem Notonegoro Bekas Rumah Bupati Pemalang Tempo Doeloe
Ndalem Notonegoro Bekas Rumah Bupati Pemalang Tempo Doeloe

Foto: bulat.co.id/Ragil Surono
Ndalem Notonegoro Bekas Rumah Bupati Pemalang Tempo Doeloe
bulat.co.id -Ndalem Notonegoro berada di jalan kyai makmur atau orang pemalang jaman dulu menyebutnya dengan blok kemaren. Lokasinya masuk wilayah Kelurahan Kebondalem, Kecamatan Pemalang. Letaknya bersebelahan dengan rumah dinas wakil bupati pemalang yang sekarang, hanya saja masuk kedalam gang kecil arah ke rumah tahanan kelas IIB Pemalang.
Jalan-jalan sore kali ini, tim bulat.co.id menyambangi bekas rumah pejabat Bupati Pemalang dulu yang sudah dibeli kepemilikannya sekarang oleh pemkab Pemalang pada Rabu (29/3/2023) sore.
Ndalem Notonegoro sekarang menurut Nur sidiq seorang penjaga rumah sejarah yang dibawah naungan Dinas pendidikan dan kebudayaan kabupaten Pemalang mengatakan, jika dirinya sudah enam tahun ditugaskan disitu sebagai penjaga rumah yang masuk dalam daftar cagar budaya Pemkab Pemalang.
Editor
:
Tags
Ndalem NotonegoroPemalangRaden adipati ario soedoro SoerohadikoesoemoRaden adipati arya notonegorobulatBulat co id
Berita Terkait

Kapoldasu Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto SIK MH Dukung Kinerja Bank Sumut

Antisipasi Bencana Gempa Bumi, Rutan Pemalang Gelar Simulasi Penyelamatan

Anak -anak di Pemalang Manfaatkan Daun Pisang Untuk Payung Saat Hujan Tiba

Optimis Dapat Mendulang Suara 70 Persen Pada Pilkada, Ratusan Kader PKS Turun Ke Jalan

Dibawah Guyuran Hujan, Program Jumat Berkah Rizal Bawazier Tetap Dilaksanakan

Mobil Kru TV One Dihantam Truk Box ,3 Wartawan Meninggal 2 Luka -luka
Komentar