Taman Mochtar Pemalang Kurang Perawatan dan Terlihat Kumuh
Taman Mochtar Pemalang Kurang Perawatan dan Terlihat Kumuh
Taman Mochtar Pemalang Kurang Perawatan dan Terlihat Kumuh
bulat.co.id -Adanya sebuah taman kota dibuat bertujuan sebagai ruang publik dan tempat masyarakat untuk refreshing. Pepohonan yang berada di dalamnya berfungsi sebagai peneduh dan paru-paru hijau di perkotaan yang cenderung tingkat polusi udaranya tinggi.
Namun apa jadinya ketika sebuah taman yang di buat dengan menggunakan anggaran pemerintah yang didapatkan dari pengumpulan pajak masyakarat tersebut, terlihat kumuh?
Terpantau oleh tim bulat.co.id pada senin (27/3/2023 ) siang, taman Mochtar Pemalang, yang berada di komplek stadion olahraga Mochtar ini kondisinya memprihatinkan. Padahal taman yang menjadi kebanggaan masyarakat kota Pemalang tersebut belum terlalu lama dibangun. Akan tetapi beberapa fasilitas seperti lampu taman, tempat duduk dan lantai terlihat lusuh dan kumuh di hiasi dengan sampah berserakan.
Menurut Melani (30) penghuni ruko di depan taman mengatakan, jika kondisi taman sudah lama begitu kotor dan kumuh tanpa ada sentuhan dari pihak yang bertanggung jawab atas taman mochtar tersebut.
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Antisipasi Bencana Gempa Bumi, Rutan Pemalang Gelar Simulasi Penyelamatan
Warga Keluhkan Merebak Lalat, Dinas LH Sergai Sebut Temukan Banyak 'Pelanggaran' di Ternak Ayam Desa Melati II
Anak -anak di Pemalang Manfaatkan Daun Pisang Untuk Payung Saat Hujan Tiba
Optimis Dapat Mendulang Suara 70 Persen Pada Pilkada, Ratusan Kader PKS Turun Ke Jalan
Dibawah Guyuran Hujan, Program Jumat Berkah Rizal Bawazier Tetap Dilaksanakan
Mobil Kru TV One Dihantam Truk Box ,3 Wartawan Meninggal 2 Luka -luka
Komentar