Mengejutkan!!! Ini Besaran Biaya Tagihan Listrik Lampu Jalan di Medan
Hendra Mulya - Sabtu, 25 Maret 2023 09:47 WIB
Foto : internet
bulat.co.id -Pemerintah Kota (Pemkot) Medan tengah gencar-gencarnya membangun lampu di setiap sudut kota.
Tidak tanggung-tanggung, untuk membangun 1.700 lampu jalan di delapan titik, pemkot Medan harus mengeluarkan biaya sekitar Rp. 25 Miliar lebih.
Nah, kira-kira, berapa besaran biaya listrik lampu jalan yang harus dibayar Pemkot Medan.?
Pemkot Medan mengeluarkan anggaran yang terbilang cukup fantastis untuk membayar tagihan listrik lampu jalan.
Tidak tanggung-tanggung, untuk menyuplai listrik lampu jalan, sedikitnya Pemkot Medan menghabiskan Rp 253 miliar untuk membayar tagihan tersebut yang dibebankan dari APBD Kota Medan tahun 2023.
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait
Penguatan Kapasitas Anggota Pengawas TPS Jelang Minggu Tenang, Panwascam Medan Area Berikan Bimtek
Kasus Penganiayaan Jalan Ditempat, Korban Minta Agar Pelaku Secepatnya Diamankan
Penguatan Kapasitas PTPS, Panwascam Medan Area Berikan Bimtek Kepada Pengawas TPS
Sukseskan Pillkada Serentak, Panwascam Medan Area Lantik 153 Anggota Pengawas di TPS
Geger... Bustam Arifin Ditemukan Tersangkut Dibawah Jembatan Sungai Deli
Pilihan KBPP Polri Resor Medan untuk Cagubsu dan Walikota Medan di Pilkada 2024 Bukan Seperti Ini....
Komentar
Berita Terbaru