Si Tukang Tambal Ban yang Gunakan Hijab

- Rabu, 08 Maret 2023 23:10 WIB
Si Tukang Tambal Ban yang Gunakan Hijab
bulat.co.id/ Ragil Surono
Yuni, seorang perempuan berprofesi sebagai tambal ban di Pemalang.


Advertisement

Baca Juga:

Dilanjutkan Yuni, tambal ban miliknya buka pukul 09.00 WIB hingga pukul 19.00 WIB.

"Untuk ongkos nambal ban biasanya Rp12.000," tambah Yuni.

Yuni tidak sendiri, anaknya yang seorang mahasiswi juga turut membantunya. "Anak saya juga bisa nambal ban," lanjutnya.

Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru