AKBP James Pimpin Serah Terima Jabatan Kabag Ops Polres Labuhanbatu

Istimewa
"Kegiatan sertijab tersebut merupakan kegiatan rutin di tubuh organisasi POLRI. Selain merupakan penyegaran juga sebagai promosi bagi perwira pertama dan menengah di Polres sejajaran Polda Sumut. Guna meningkatkan kinerja yang lebih baik lagi," ungkap perwira polisi dengan 2 melati emas dipundaknya tersebut.
Baca Juga:
Sertijab dan pelantikan Pejabat Utama Polres Labuhanbatu itu, berdasarkan Surat Keputusan Kepala Kepolisian Daerah Sumatera Utara, pada tanggal 23 Juni dan 3 Juli 2023 lalu. Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Waka Polres Labuhanbatu Kompol Drs. Hermansyah, Kasat Reskrim, AKP Rusdi Marzuki SH MH, para Kasat dan Kapolsek se-jajaran serta para Perwira dan Bintara Polres Labuhanbatu.
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait

Polres Labuhanbatu Laksanakan Penyambutan dan Pelepasan Pejabat Lama dan Pejabat Baru Kapolres Labuhanbatu

Polres Labuhanbatu Laksanakan Penyambutan dan Pelepasan Pejabat Lama dan Pejabat Baru Kapolres Labuhanbatu

Kapolres Tapsel Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi "Ketupat Toba 2025"

Sempat Buang Barang Bukti Sabu, Fai Diringkus Polisi Tim Opsnal Polsek Bilah Hulu

Pengamanan Idul Fitri 1446 H, Polres Labuhanbatu Laksanakan Apel Gelar Pasukan Operasi Kepolisian Terpusat Ketupat Toba 2025

Kejari Labuhanbatu dan IAD Berbagi Kebahagiaan Ramadhan 2025 Kepada Anak-anak Panti Asuhan
Komentar