KPU Binjai Gelar Sosialisasi Rekrutmen PPS Bersama Wartawan
KPU Binjai Gelar Sosialisasi Rekrutmen PPS Bersama Wartawan
Hendra Mulya - Selasa, 20 Desember 2022 22:00 WIB
KPU Binjai Gelar Sosialisasi Rekrutmen PPS Bersama Wartawan
Baca juga: Pendaftaran PPS Deli Serdang Dibuka, Pelamar Diminta Pahami Aplikasi Siakba
"Kita masih menunggu karena proses ada di KPU Sumut. Bagi yang sudah memberi dukungan, bersiap-siap nanti akan dilaljkam kunjungan untuk dilakukan verifikasi dan pembuktian (memberi dukungan kepada calon anggota DPD)," kata Zulfan.
Isu yang paling menyita perhatian masyarakat tentang penataan daerah pemilihan. Pasalnya, jumlah alokasi kursi wakil rakyat Kota Binjai bertambah 5, dari 30 menjadi 35 kursi.
"Ada 2 rancangan yang kami sampaikan kepada KPU RI terkait penataan dapil. Rancangan pertama, dapil tetap dengan 4 dapil dan rancangan kedua, dipecah menjadi 5 dapil," kata Komisioner KPU Binjai, Risno Fiardi.
"Untuk parpol yang sudah ditetapkan KPU RI, verifikasi di Kota Binjai juga sudah dilakukan dan semuanya memenuhi syarat. Terkait penataan dapil, paling lama diumumkan oleh KPU RI pada 9 Februari 2023," pungkasnya.
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Bobby Nasution : Kampanye Adalah Penyampaian Program, Bukan untuk Saling Membenci
Sebut Wartawan Fuck, Kades Golo Sepang Terancam Dipolisikan
Tersangka Pembunuh Wartawan Beserta Keluarga Diserahkan Ke Kejari Karo
Rangkaian Wacana Gelar UKW, SMSI Labuhanbatu Raya Audiensi ke PN Rantauprapat
Meresahkan Warga Kota Binjai, Aksi Maling dan Narkoba Semakin Mengganas, Fakta!
Bertemu Jokowi, Paslon Wali Kota Binjai dan Wakil Nomor Urut 4, Amir-Jiji Bahas Strategi Penting Tuk Kemajuan Binjai
Komentar