Tinjau Lokasi Banjir, Wali Kota Binjai Ingatkan Warga Selalu Waspada

bulat.co.id -BINJAI | Wali Kota Binjai, Drs H Amir Hamzah MAP meninjau langsung lokasi banjir yang ada di Kelurahan Mencirim, Kecamatan Binjai Timur, Kota Binjai, Jumat (6/10/23).
Dari pantau bulat.co.id, terlihat Wali Kota Binjai turun langsung ke lokasi banjir dengan menggunakan perahu karet milik BPBD Kota Binjai.
Baca Juga:
Sejumlah petugas BPBD juga terlihat mendampingi Wali Kota Binjai meninjau lokasi banjir.
Baca Juga :Banjir Kepung Binjai, 436 Lingkungan Terdampak
Wali Kota Binjai, Drs H Amir Hamzah MAP mengatakan, saat ini pemerintah Kota Binjai telah menyediakan dapur umum untuk warga terdampak banjir.
"Dapur umum telah kita buka. Nanti kita juga akan salurkan bantuan makanan untuk warga terdampak," katanya usai meninjau lokasi Banjir.
Masih kata Amir Hamzah, pihaknya juga telah meminta kepada BPBD, Dinas Sosial, camat, lurah dan kepling untuk terus memantau kondisi banjir.
Warning: A non-numeric value encountered in /home/u729743767/domains/bulat.co.id/public_html/theme/detail.php on line 313

Status Kota Padang Sidempuan Ditetapkan Darurat Bencana Banjir dan Tanah Longsor

Terkait Kutipan Dompeng Kotanopan 1,2 sd 1,3 Juta/Minggu, Jampi Sumut Minta Bid Propam Polda Sumut Lakukan Penyelidikan

Diduga Kapolsek Kotanopan Kutip 1,2 hingga 1,3 per Dompeng/Minggu.

Kondisi Tanggul di Gampong Teungoh Kota Langsa Kian Mengkhawatirkan

Kondisi Tanggul di Gampong Teungoh Kota Langsa Kian Mengkhawatirkan
