Dandim Cup 2023 Resmi Digelar
Dandim 0208/AS Letkol Inf. Franki Susanto membuka pertandingan bola voli Dandim Cup 2023, di Gedung Serbaguna Kabupaten Asahan, pada Rabu (22/2/2023).
bulat.co.id -Dandim 0208/AS Letkol Inf. Franki Susanto membuka pertandingan bola voli Dandim Cup 2023, di Gedung Serbaguna Kabupaten Asahan, pada Rabu (22/2/2023).
Letkol Inf. Franki Susanto menyampaikan ingin memberikan getaran semangat olahraga kepada seluruh peserta Dandim Cup yang hadir dan berharap menjadi sosok atlet nasional maupun internasional, juga menjadi kebanggan orang tua, daerah, dan Indonesia.
Baca Juga:Barcelona vs Manchester United Imbang 2-2
"Kalau kamu jatuh, sering kamu jatuh, maka kamu jangan menyerah. Jangan kamu hitung seringnya kamu jatuh, tetapi yang kamu hitung adalah seringnya kamu bangkit dari kejatuhan itu." ungkap Letkol Inf. Franki Susanto saat memberikan semangat bagi para peserta.
Dandim juga ingin menularkan kepada muda mudi bahwa hobi itu penting untuk membentuk karakter anak bangsa. Ketika hobi disalurkan maka akan membentuk karakter anak bangsa melalui masalah-masalah yang dihadapi.
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Cawagubsu Hasan Basri Hadiri Pagelaran Seni Kuda Kepang di Asahan
Semakin Tak Terbendung, Bobby - Surya Didukung 14 Etnis di Asahan
Jokowi Resmikan Jalan Tol Ruas Indrapura-Kisaran Seksi 2
Kodim 0212/TS Gelar Giat Lepas Sambut Dandim 0212/TS
Tekankan Netralitas TNI di Pilkada 2024, Danrem 023/KS Pimpin Sertijab Dandim 0212/TS
3 Rumah di Asahan Terbakar, Diduga Gegara Kompor Meledak
Komentar