Polres Mabar Bagikan Surat Edaran Tentang Rekayasa Lalu Lintas Jelang KTT ASEAN Summit di Labuan Bajo

Ven Darung - Jumat, 28 April 2023 22:00 WIB
Polres Mabar Bagikan Surat Edaran Tentang Rekayasa Lalu Lintas Jelang KTT ASEAN Summit di Labuan Bajo
Istimewa
Satuan Lalu Lintas Polres Manggarai Barat membagikan surat edaran dalam bentuk brosur kepada pengendara.

bulat.co.id -.Satuan Lalu Lintas Polres Manggarai Barat akan memberlakukan rekayasa lalu lintas terhadap sejumlah kendaraan yang beroperasi di Labuan Bajo.

Advertisement

Hal ini dilakukan dalam rangka memberi kelancaran mobilisasi bagi para kepala negara dan delegasi negara anggota ASEAN pada saat pergelaran Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN Summit Ke-42 di Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, NTT pada 9-11 Mei 2023 mendatang.

Baca Juga:
Baca Juga:Kapolda NTT Ajak Masyarakat Berpartisipasi Dalam KTT ASEAN

Kasat Lantas Polres Mabar, Iptu Royke Weridity mengatakan, pihak kepolisian dalam hal ini Satuan Lalu Lintas telah membagikan surat edaran dalam bentuk brosur, stiker dan lewat media sosial maupun pengumuman menggunakan pengeras suara berisi sejumlah pemberitahuan rekayasa lalu lintas yang berlaku bagi pengguna kendaraan roda dua maupun roda empat.

Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru