Beda Kopi Normal dan Kopi Decaf

Baca Juga:
4. Manfaat sehatnya
Walaupun memiliki perbedaan kadar nutrisi dan kandungannya, kopi normal dan kopi decaf tetap memiliki khasiat yang berguna untuk tubuh. Hanya saja karena perbedaan kandungan alami yang lebih rendah maka ada beberapa catatan untuk mendapatkan khasiat yang sama antara kopi decaf dan kopi normal.
Konsumsi kopi secara rutin dengan takaran yang tepat dapat memberikan manfaat seperti mengurangi risiko diabetes tipe 2, menjaga fungsi hati hingga mencegah kematian dini. Manfaat kopi ini telah diamati oleh para ahli melalui berbagai penelitian klinis.
Lebih lanjut, konsumsi kopi juga dapat membantu memelihara kesehatan saraf hingga menjaga keseimbangan berat badan. Konsumsi kopi baik decaf maupun kopi normal dapat mencegah neurodegeneratif yang biasanya dialami oleh orang tua.
5. Keunggulan kopi normal
Kandungan kafein pada kopi tidak hanya berguna untuk menyegarkan tubuh dan membuat mata melek. Kafein dapat dicerna oleh tubuh menjadi komponen yang melindungi berbagai organ tubuh seperti kesehatan hati, fungsi memori, metabolisme hingga keseimbangan fisik.
Kopi normal disebutkan tetap menjadi yang paling unggul karena kandungan kafein alaminya tidak berkurang. Kopi normal tidak melalui proses dekafeinasi yang membuat kadar kafeinnya menurun secara drastis.
Pada secangkir kopi normal yang dikonsumsi sehari-hari dapat memberikan beberapa manfaat yang tidak bisa diberikan oleh kopi decaf. Misalnya untuk meningkatkan metabolisme, mengatasi stress hingga meningkatkan fungsi memori dan reaksi otak.

BPN Mabar Tak Keluarkan Peta Bidang Tanah Bendung Anak Munting, Ganti Rugi Lahan Gagal

Begini Cara Keluar dari WhatsApp Group Tanpa Ketahuan

Tips Mengatasi Kecanduan Gadget Pada Anak

Tragis, Rosmalina Pasaribu Baru Lulus Bidan P3K, Tewas Kecelakaan di Tol Medan-Tebingtinggi Bareng Suami, Anak, dan Mertua

Sebulan, Polda Sumut Ringkus 1.467 Tersangka Narkoba dan Ratusan Kilo Narkotika
