Wakil Wali Kota Padang Sidempuan Berharap Kontingen Pramuka Bisa Raih Prestasi

Redaksi - Selasa, 14 Maret 2023 13:31 WIB
Wakil Wali Kota Padang Sidempuan Berharap Kontingen Pramuka Bisa Raih Prestasi
Istimewa
Wakil Wali Kota Padang Sidempuan, Arwin Siregar melepas Kontingen Peserta Gerakan Pramuka untuk berangkat kaman Cadika Lubuk Pakam, Senin (13/3/2023).


Advertisement

Baca Juga:

"Dimana, pada tahun ini peserta lomba tingkat IV diwakili oleh adik-adik dari regu Garuda yang berasal dari MTSN 2 Padang Sidempuan dan regu Matahari yang berasal dari MTSN 1 Padang Sidempuan dan pelaksanaan LT IV ini akan berlangsung mulai Tanggal 14 s/d 19 Maret 2023 di Bumi perkemahan Cadika Lubuk Pakam, Kabupaten Deli Serdang," sebutnya.

Untuk diketahui, Kontingen LT IV 2023 ini terdiri Peserta Putra sebanyak 8 orang, dan peserta Putri sebanyak 8 orang. Pimpinan kontingen sebanyak 2 orang, Pembina pendamping sebanyak 2 orang, staf kontingen 2 orang, pendukung sebanyak 7 orang. Jumlah seluruh peserta kontingen sebanyak 23 orang. (Suhut Gultom)

Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru